Senin (17/1) dilaksanakan kegiatan Vaksinasi Covid-19 Dosis II untuk Anak 6-11Tahun mulai di laksakan dari SD N 2 Selemadeg dengan jumlah sasaran 100 orang dan divaksin 100 orang. Kegiatan Vaksinasi Covid-19 di SD N 2 Selemadeg Berjalan Aman Tertib dan Lancar.